ads

5 Manfaat Buah Pepaya Untuk Ibu Hamil


Manfaat buah pepaya untuk ibu hamil - Buah pepaya atau carica pepaya merupakan buah yang berasal dari meksiko dan amerika serikat. Buah ini sudah hampir menyebar di seluruh dunia. Buah yang berwarna orange tua ini mempunyai banyak sekali manfaat untuk tubuh. Terutama untuk ibu hamil, buah ini mengandung zat-zat yang sangat membantu tumbuh kembang janin di dalam perut. Ada banyak kandungan vitamindi dalam buah pepaya ini. Antara lain vitamin A, vitamim B komplek dan vitamin c. Semua vitamin ini sangat bagus untuk ibu hamil. Inilah manfaat buah pepaya untuk ibu hamil yang harus anda ketahui.
manfaat pepaya bagi ibu hamil
manfaat pepaya bagi ibu hamil
Memperlancar Sistem Pencernaan
Manfaat buah pepaya untuk ibu hamil yang paling utama adalah memperlancar system pencernaan. Mungkin sudah banyak orang yang mengetahui manfaat dari pepaya yang satu ini. Ibu hamil biasanya sering mengalami sembelit atau susah buang air besar. Dengan mengkonsumsi pepaya setiap hari, akan membuat system pencernaan anda menjadi lebih lancar. Kandungan serat yang banyak pada pepaya yang akan membantu pencernaan anda lebih baik.

Membantu Pertumbuhan Janin Lebih Baik
Manfaat buah pepaya untuk ibu hamilselanjutnya adalah dapat membantu tumbuh kembang janin menjadi lebih baik. kandungan vitamin A pada buah pepaya akan membantu pertumbuhan penglihatan janin anda. Ini akan membuat mata janin anda menjadi lebih sehat. Selain itu kandungan vitamin lainnya akan membantu otak semakin pintar dan kulit bayi semakin bersih. 

Menjauhkan dehidrasi
Dengan mengkonsumsi buah pepaya setiap hari, akan menjauhkan anda dari dehidrasi. Kandungan air yang sangat banyak pada buah pepaya, akan membuat anda terhindari dari rasa haus.

Menstabilkan tekanan darah
Selain itu buah pepaya juga membantu mengontrol tekanan darah, menjaga kekebalan tubuh, sebagai penangkal radikal bebas dan masih banyak lainnya. Sekarang anda sudah mengetahui apa saja manfaat buah pepaya untuk ibu hamil. Lebih baik untuk mengkonsumsi buah pepaya yang belum terlalu matang. Hal ini dikarenakan buah pepaya yang masih mangkal atau tidak terlalu matang lebih banyak kandungan nutrisinya dibandingkan dengan buah pepaya yang sudah matang. Demikian artikel kali ini, semoga bisa memberikan informasi yang bermanfaat untuk anda.

Mengurangi rasa  mual

0 komentar:

Posting Komentar